TES HASIL BELAJAR
Mata Pelajaran : Kimia
Kelas : X
Semester : I
Waktu : 45 menit
Petunjuk.
1. Bacalah dengan seksama petunjuk pengerjaan sebelum mengerjakan soal.
2. Tidak diperbolehkan mengotori soal.
3. Tidak diperbolehkan menggunakan kalkulator.
I. Petunjuk I untuk nomor 1 sampai 12
Pilihlah jawaban yang menurut anda benar !
1. Unsur dengan simbol QUOTE memiliki massa atom relatif sebanyak…
a. 19 d. 58
b. 38 e. 78
c. 39
2. Berdasarkan data di bawah ini:
Massa Fe (g) | Massa S (g) | Massa FeS (g) |
56 | 32 | 88 |
40 | 20 | 60 |
28 | 16 | 44 |
Data yang diperoleh sesuai dengan hukum…
a. Lavoiser d. Avogadro
b. Proust e. Boyle-Gay Lussac
c. Dalton
3. Suatu unsur X memiliki jumlah proton = 11, jumlah neutron = 12, dan jumlah elektron = 10. Lambang yang tepat untuk unsur tersebut adalah…
a. QUOTE d. QUOTE
b. QUOTE e. QUOTE
c. QUOTE
4. Diketahui unsur QUOTE dan unsur QUOTE . Berdasarkan partikel atom yang dimiliki, maka unsur X dan Y merupakan…
a. Isoton d. Isomer
b. Isobar e. Isoelektron
c. Isotop
5.
4 |
3 |
2 |
|
H
H N H O H
H
Ikatan kovalen koordinasi ditunjukkan dengan nomor…
a. 1 d. 4
b. 2 e. 1 dan 3
c. 3
6.
C2H5 |
CH3 |
CH3 – CH – CH2 – CH – CH3
Nama dari senyawa di atas adalah…
a. 2-etil-4-metilpentana d. 2,4-dimetilheksana
b. 4-metil-2-etilpentana e. 2,4-dimetilheptana
c. 2-metil-4-etilheksana
7. Berdasarkan percobaan diketahui data:
Massa Fe (g) | Massa S (g) | Massa Fe2(SO4)3 (g) |
14 | 12 | 50 |
7 | x | 25 |
5,6 | 4,8 | 20 |
Ar Fe = 56; Ar S = 32; Ar O = 16
Nilai x adalah…
a. 3 d. 6
b. 4 e. 7
c. 5
8. Elektron terakhir unsur X memiliki nilai bilangan kuantum n = 3; l = 0; m = 0; s =- QUOTE . Dalam tabel periodik unsur X terletak pada…
a. Golongan IIA periode 3 d. Golongan IIIB periode 3
b. Golongan IIB periode 3 e. Golongan IVB periode 3
c. Golongan IIB periode 3
9. Berikut ini urutan bertambahnya kepolaran senyawa ditunjukkan oleh…
a. HF < HCl < HBr d. HBr < HI < HCl
b. HBr < HF < HCl e. HBr < HCl < H2O
c. NH3 < HF < H2O
10. Berdasarkan data percobaan:
Volume C3H8 (mL) | Volume CO2 (mL) | Volume H2O (mL) |
10 | 30 | 40 |
7 | 21 | x |
y | z | 16 |
Nilai yang tepat untuk x, y, dan z secara berturut-turut adalah…
a. 28, 4, 12 d. 4, 12, 28
b. 28, 12, 4 e. 4, 28, 12
c. 12, 4, 28
11. Persamaan yang menunjukkan reaksi antara kalsium klorida dengan asam sulfat adalah…
b. CaCl2 + H2SO4 CaSO4 + 2HCl
c. 2KCl + H2SO3 K2SO3 + 2HCl
d. 2KCl + H2SO4 K2SO4 + 2HCl
e. CaCl2 + H2SO4 CaSO4 + HCl
12. Banyaknya partikel yang terkandung dalam 44,8 liter natrium karbonat (Na2CO3) adalah…
a. 6,023 x 1023 partikel d. 1,2 x 1024 partikel
b. 6,023 x 1024 partikel e. 1,2 x 1025 partikel
c. 1,2 x 1023 partikel
II. Petunjuk II untuk nomor 13 sampai 21
Pilihlah jika:
a. (1), (2), dan (3) benar
b. (1) dan (3) benar
c. (2) dan (4) benar
d. (4) benar
e. semua benar
13. Pernyataan yang sesuai dengan Model Atom Neils Bohr adalah…
(1) Atom merupakan permukaan bola yang bermuatan positif dan pada permukaannya menempel elektron.
(2) Elektron dapat berpindah dari satu tingkat energi ke tingkat energi lainnya dengan memancarkan atau menyerap energi.
(3) Atom dapat bersifat sebagai partikel dan gelombang.
(4) Inti atom bermuatan positif dan elektron mengelilingi inti dengan lintasan tertentu.
14. Sifat yang menunjukkan karakteristik unsur logam adalah…
(1) Berwujud padat pada suhu kamar.
(2) Keras tetapi rapuh.
(3) Konduktor listrik
(4) Tidak dapat ditempa dan diregangkan
15. Struktur Lewis senyawa yang tepat adalah…
O |
O |
(1) O S (3) O S O
|
(2) O : C : O (4) Cl B Cl
16. Senyawa yang di dalamnya hanya terdapat ikatan ion adalah…
(1) NaBr
(2) HBr
(3) KCl
(4) Na2SO4
17. Nama yang tepat untuk senyawa Fe2(SO4)3 adalah…
(1) Ferro sulfat
(2) Ferri sulfat
(3) Besi (II) sulfat
(4) Besi (III) sulfat
18. Pernyataan yang tepat tentang unsur Fe adalah…
(1) Konduktor listrik yang baik
(2) Berada pada golongan VIIIB periode 4
(3) Elektron valensinya dapat mengalami delokalisasi
(4) Mempunyai titik didih dan titik leleh yang rendah
19. Terdapat 50 gram sampel dengan rumus struktur CaCO3. Pernyataan yang tepat untuk sampel tersebut adalah…(Ar Ca = 40; Ar C = 12; Ar O = 16)
(1) Sampel tersebut adalah batu kapur
(2) Dalam sampel terkandung 20% kalsium
(3) Jika dibakar akan menghasilkan 11,2 liter CO2
(4) Dalam sampel terdapat 6% karbon
20. Sebanyak 50 gram NaOH dalam 1 liter larutan direaksikan dengan 100 mL HCl 10 M. Pernyataan yang tidak sesuai adalah…(Ar Na = 23; Ar O = 16; Ar H = 1)
(1) Tersisa 0,25 mol NaOH
(2) Terbentuk 1 mol NaCl
(3) Reaksi yang terjadi adalah reaksi penetralan
(4) NaOH merupakan pereaksi pembatas
21. Garam KClO3 (Mr = 122,5) tak murni yang massanya 20 gram dipanaskan hingga terurai menjadi KCl dan O2. Massa KCl (Mr = 74,5) yang diperoleh adalah 7,45 gram. Pernyataan berikut yang benar adalah…
(1) Reaksi yang terjadi adalah reaksi redoks
(2) Kadar KClO3 dalam contoh sebesar 61,25%
(3) Oksigen yang terbentuk sebanyak 4,8 gram
(4) Garam KCl bila dilarutkan dalam air dapat menghantarkan listrik.
III. Petunjuk III untuk nomor 22 sampai 30
Pilihlah jika:
a. Pernyataan benar, alasan benar, ada hubungan
b. Pernyataan benar, alasan benar, tidak ada hubungan
c. Pernyataan benar, alasan salah, ada hubungan
d. Pernyataan benar, alasan salah, tidak ada hubungan
e. Pernyataan dan alasan salah
22. Unsur X dengan konfigurasi elektron 1s2 2s2 2p4 mencapai kestabilan dengan cara menangkap 2 elektron.
SEBAB
Unsur X terletak pada golongan IVA periode 2.
23. Rumus struktur untuk senyawa cupro sulfat adalah Cu2SO4.
SEBAB
Cu merupakan unsur logam.
24. Newlands menyusun tabel periodik berdasarkan kenaikan nomor atom.
SEBAB
Unsur yang memiliki sifat yang sama akan berada pada golongan yang sama.
25. Unsur Oksigen (O) bersifat lebih elektronegatif daripada unsur Flour (F)
SEBAB
Flour merupakan unsur yang terdapat dalam golongan VIIA dan bersifat reduktor.
26. Untuk reaksi:
Nilai a, b, c, dan dan adalah 2, 3, 1, dan 6.
SEBAB
Koefisien reaksi menunjukkan tingkat oksidasi zat-zat yang terlibat dalam reaksi kimia.
27. Unsur QUOTE dan unsur QUOTE dapat membentuk senyawa dengan rumus molekul XY2.
SEBAB
Ikatan ion terbentuk antar sesama ion non-logam.
28. Unsur klor dapat membentuk asam klorat yang bersifat asam kuat.
SEBAB
Bilangan oksidasi klor adalah -1, +1, +3, dan +5.
29. Rumus empiris untuk zat yang mengandung 85,7% massa karbon dan sisanya hidrogen (Mr = 56) adalah (CH2)n.
SEBAB
Rumus empiris menyatakan perbandingan jumlah mol terkeci unsur-unsur yang menyusun suatu senyawa.
30. Nilai x jika 25 g CuSO4.xH2O menghasilkan 16 g anhidrat adalah 5.
SEBAB
Perbandingan massa unsur-unsur dalam suatu senyawa adalah tetap.
0 Response to "SOAL-SOAL KIMIA"
Posting Komentar